Samsung

5 Cara Mengembalikan Jaringan 4G Yang Hilang Samsung 2024

×

5 Cara Mengembalikan Jaringan 4G Yang Hilang Samsung 2024

Share this article

Cara mengembalikan jaringan 4G yang hilang Samsung harus kamu kuasai jika ingin mendapatkan koneksi yang stabil dan cepat.

Jangan sampai kondisi jaringan internet cuma bolak balik dari jaringan E ke H, dan tidak mau sampai ke 4G. Jika kejadian tersebut menimpa, kamu harus segera memperbaikinya.

Karena sebenarnya untuk mengembalikannya juga cukup mudah. Yang penting kamu tahu apa yang harus dilakukan.

Dan untuk itu, silahkan lihat tutorial yang bakal admin bagikan.

Cara Mengembalikan Jaringan 4G Yang Hilang Samsung

Cara Mengembalikan Jaringan 4G Yang Hilang Samsung

Perlu diketahui, untuk saat ini, jenis jaringan internet paling cepat dan hitungan hampir menyeluruh ke Indonesia adalah 4G.

Baca juga: 3 Cara Cek RAM HP Samsung: A12, A13, & A32 Terbaru

Jadi meski sudah ada 5G, namun itu sifatnya masih percobaan. Hanya di kota kota tertentu saja. Alhasil yang paling umum dan paling bagus adalah 4G.

Makanya kebanyakan handphone yang beredar juga hanya sebatas sampai jenis jaringan tersebut.

Nah masalahnya, meski itu sudah menyebar dengan infrastruktur yang cukup memadai. Tetap ada masanya tiba tiba sinyal tersebut hilang.

Sehingga yang muncul hanya sinyal Edge, maupun H+. Jika demikian yang terjadi, kira kira apa solusinya yah?

Berikut ini adalah cara mengembalikan jaringan 4G yang hilang Samsung.

1. Cek Pengaturan Jaringan

Cara Mengembalikan Jaringan 4G Yang Hilang Samsung

Langkah pertama yang mesti kamu lakukan adalah dengan mengecek pengaturan jaringan. Dikhawatirkan kamu lupa kalau beberapa jam yang lalu, telah mengubahnya.

Baca juga: 4 Cara Cek Sensor Samsung Paling Lengkap Terbaru

Atau misalkan ponsel habis dipinjam teman, takutnya habis dijailin dengan mengubah settingan jaringan.

Dan pengubahan yang dimaksud adalah mengenai penguncian jaringan ke 3G Only. Atau yang tadinya kamu kunci 4G Only, malah diubah ke standar.

Intinya sih cek dahulu, lalu kembalikan ke settingan yang biasa kamu gunakan.

Misalkan apakah tadinya 4G Only, maka kembalikan ke settingan tersebut. Atau biasa pakai settingan standar, ya atur kembali biar sama kayak sebelumnya.

Untuk pengaturan semacam ini, kamu bisa membaca artikel mengenai cara mengunci sinyal 4G Samsung. Di artikel tersebut, admin sudah membahas secara lengkap.

Apakah itu soal mengunci ataupun membuka kunci.

2. Jalankan Mode Pesawat

Cara Mengembalikan Jaringan 4G Yang Hilang Samsung

Menyalakan dan mematikan Mode Pesawat adalah salah satu cara untuk melakukan refresh jaringan.

Baca juga: 4 Cara Cek Touchscreen Samsung Dan Kode Yang Benar

Makanya sangat penting kamu lakukan kalau misalkan habis mengubah suatu pengaturan.

Tapi tidak sebatas itu saja. Dengan rutin merefresh jaringan, tentu kamu akan sering berganti ganti IP, sehingga memungkinkan kamu mendapatkan IP yang tidak penuh dengan pengguna.

Sebab umumnya orang kan jarang merefresh jaringan, sehingga kalau sudah masuk ke suatu IP, tentu akan disitu terus.

Alhasil lama lama pengguna di jaringan tersebut menjadi banyak.

Makanya kalau kamu rutin ganti IP, pastinya secara otomatis akan mendapatkan IP yang berbeda dari sebelumnya.

Dan itu bisa memungkinkan kamu mendapatkan sinyal 4G yang lebih baik.

Coba saja matikan selama 30 sampai 60 detik. Baru nanti hidupkan kembali.

3. Cari Lokasi Yang Tinggi

Salah satu cara mengembalikan jaringan 4G yang hilang Samsung dengan metode klasik adalah melalui pencairan lokasi sinyal terbaik.

Baca juga: 3+ Cara Reset HP Samsung Lupa PIN Paling Baru

Nah pencairan lokasi ini, umumnya ditentukan oleh ketinggian. Maksudnya semakin tinggi keberadaan HP, akan memungkinkan mendapat sinyal yang lebih bagus.

Jadi silahkan kamu cari lokasi yang lebih tinggi dari sebelumnya, dan rasakan perbedaanya.

Atau kalau rumah kamu itu susun, maka cobalah ke lantai yang paling atas.

4. Setting Ke Pengaturan Pabrik

Salah satu cara mengembalikan jaringan 4G yang hilang Samsung paling nekat adalah dengan mengembalikannya ke settingan awal.

Tapi hal ini dilakukan apabila cara cara mudah lainya sudah dilakukan, dan tidak kunjung berhasil. Bahkan misalkan kamu sudah menunggunya selama 2 hari.

Penting juga untuk survey di HP lain, jika mereka mendapatkan sinyal 4G dengan kartu yang sama, maka melakukan Reset adalah suatu hal yang patut di coba.

Dengan setting ke pengaturan pabrik, diharapkan semua sistem akan dikembalikan seperti awal. Jadi setiap perubahan, eror, atau yang lainya diharapkan akan hilang.

Apabila kamu sudah niat untuk melakukan itu, silahkan baca artikel mengenai bagaimana cara masuk Recovery Mode Samsung untuk reset HP.

5. Service HP Samsung

Tata cara mengembalikan jaringan 4G yang hilang Samsung sebagai upaya terakhir adalah dengan membawanya ke tempat Service HP ataupun Service Center.

Datanglah ke sana dan utarakan keluhan kamu yang merasa sinyal 4G sudah lama hilang dan tidak kembali lagi seperti semula.

Padahal kamu sudah mengusahakan banyak macam, namun hasilnya nihil.

Sehingga membawanya ke tempat Service untuk kemudian diperiksa lebih dalam dan diperbaiki dengan berbagai macam cara.

Dan biasanya, kalau kerusakan ringan, maka tidak butuh waktu lama untuk memperbaikinya.

Tapi jika kerusakan parah dan itu harus ganti receiver sinyalnya, ada kemungkinan HP disuruh nginep kalau pas barangnya gak ada.

Kalau misalkan barang ada dan tidak banyak antrian, maka dihari itu juga bisa langsung normal.

Silahkan lakukan cara mengembalikan jaringan 4G yang hilang Samsung diatas. Admin doakan agar segera normal kembali.

Dapatkan informasi terbaru dari kami lewat Google News dengan cara klik pada tombol mengikuti pada Google News